Paket Wisata Batu Cycling Trip 1 Hari

Kami menyiapkan jadwal standar kegiatan wisata di Kota Batu untuk Paket Wisata Batu [Fun Cycling Trip] yang bisa dimodifikasi sesuai kebutuhan wisata Anda, misalnya untuk keperluan liburan keluarga, gathering perusahaan, acara fun games, seminar, dan lain-lain. Jadi rundown ini bersifat fleksibel dan tidak mengikat.

“Kami menampilkan harga yang sesuai dengan fasilitas tanpa ada yang ditutupi. Be smart customer..”

Tour dapat berjalan dengan minimal : 2 peserta.

**Untuk info harga hubungi kami lebih lanjut via kontak person yang sudah ada

Nikmati Liburan yang 
Hemat
Tepat
& Lengkap

Destinasi Paket Wisata Batu Cycling Trip 1 Hari

Cycling Trip BatuMerupakan start meeting point paket Fun Cycling. Lokasinya di kawasan Pemandian Air Hangat Cangar. Lokasinya masih sangat alami dan hijau. Khas pegunungan dengan hawa yang sejuk.

Merupakan area rest area yang bisa anda manfaatkan untuk mencoba sensasi memetik buah jambu kristal dari pohonnya. Area ini juga sangat alami, dengan pemandangan kota Batu dari atas gunung sangat luar biasa.

Jadwal Kegiatan

🕑Waktu (WIB)KegiatanKeterangan
08.00 – 08.30Pengondisian peserta Safety talkFun cycling etape II
08.30 – 09.30Fun Cycling etape IStart Point
09.30 – 10.00Fun Cycling etape IRest point di kawasan kebun Jambu kristal
10.00 – 11.30Fun cycling etape IIRest point – Finish point (Rest area Junggo)
11.30Fun cycling etape IIKegiatan selesai

*Jadwal biasa berubah sewaktu-waktu & bersifat fleksibel bisa menyesuaikan kebutuhan wisatawan

Fasilitas

  1. Sepeda (Mountain Bike / polygon xtrada)
  2. Helm
  3. Loading transport
  4. Professional Tour Leader
  5. Tiket masuk Kebun petik jambu kristal
  6. General medical kit
  7. Softfile dokumentasi (Photo)

Paket Tidak Termasuk :

  1. Pengeluaran pribadi
  2. Biaya lain di luar fasilitas paket

Tour Batu

Trip 1 Hari

Start from Rp 250.000

ADDITIONAL INFORMATIONS

Notes :

  • Harga Sesuai Kualitas & Fasilitas
  • Masa high season/peak season up 35%
  • Jadwal yang telah ditentukan itu flexibel , pengen pulang agak lama kami siap!
  • Foto bisa chek di Instagram klik Ongis Travel Wisata  jangan Lupa Follow setelah mengunjungi ^.^

What to know :

  • Kenakan pakaian yang nyaman
  • Jangan lupa untuk membawa obat-obatan pribadi
  • Jangan membuang sampah sembarangan
  • Bawa kamera dan power bank

Cara Menuju Batu :

  • Kereta Api , Anda bisa naik kereta api dari Jakarta seperti Kereta Api Gajayana, Kereta Api Mataramaja, Kerat Api Bima
  • Pesawat Terbang Jakarta-Surabaya turun ke Bandara Juanda kemudian perjalanan menuju Malang
  • Pesawat Terbang Jakarta-Malang
PROMO TERBARU 
Free Souvenir Tote Bag Ongis Travel
Souvenire ongis travel

Yuk liburan ke bersama Ongis Travel
Dapatkan pengalaman liburan seru
bersama Kami


Jumlah Peserta

Apa kata mereka?

?

Rekomendasi paket wisata lainnya...

Reservasi & Konsultasi via Whatsapp

Silakan hubungi kami melalui Whatsapp untuk reservasi dan konsultasi terkait rencana perjalanan wisata Anda.

×

CS & Reservation

Butuh Bantuan? Chat lewat Whatsapp

× Chat lewat Whatsapp